Sabtu, 15 Juni 2013

Arti Seorang FANS

Kadang kalo pikiran lagi melayang, aku suka mikir lebih ke diriku sendiri yang notabenya adalah seorang fans. Kalo idola mungkin ngga usah di tanya lagi apa makna atau arti idola itu di hidup kita tapi kalo fans, sebenernya di mata para idola kita itu sebermakna atau seberarti mereka di mata kita ngga sih ?? I don’t know ^^ karena aku bukan seorang idola aku sendiri ngga bisa ngasih sebuah argumen atau pernyataan tabu gitu aja eitss tapi postingan kali ini kita terutama aku cuma pengin menempatkan sejauh mana makna fans dalam arti luas bukan arti atau makna fans perfandom. Ok deh check aja langsung kayanya kata-kataku makin ngga bisa di cerna ...


1. idola tanpa fans pasti akan gugur semua hidupnya
2. fans adalah segalanya bagi sang idola, karena bagaimanapun fans lah mesin ATM yang sebenarnya bagi mereka
3. fans itu malaikat

Rabu, 05 Juni 2013

All About SS5INA

Kyaa!!! Akhirnya hari-hari yang di tunggu ELF INA dateng juga. Yups, apalagi coba kalo bukan Super Show 5 Super Junior World Tour In Jakarta. Sebuah konser di mana ELF dan SUJU menjadi semakin dekat dan tentunya kita akan selangkah lebih maju ^^
SS5INA di adakan pada tanggal 1-2 Juni di MEIS, ANCOL JAKARTA. Eitss tapi buat ELF yang ngga bisa nonton #tenang kita senasib sepenanggungan ngga bisa nonton SS5 kok ~* kita ngga boleh putus asa gitu aja dong, setidaknya kita juga harus merasakan bagaimana meriahnya SS5 yang pastinya selalu di penuhi oleh Sapphire Blue Ocean. Karena ELF adalah keluarga kedua buat kita semua, jadi kita juga ngga boleh pelit-pelit buat ngeshare moment-moment terindah SS5 apalagi ini konser di negara kita tercinta Indonesia Raya :D. Baiklah tanpa cuap-cuap lagi sebagai ELF yang belum bisa nonton Super Show secara langsung saya hanya bisa ngeshare fakta-fakta SS5INA yang bisa di bilang detail karena memang saya sudah berburu info via facebook dan twitter secara update yang secara admin-adminnya pada ngelive chingu. Sebelumnya kita menggunakan 2 bahasa di artikel ini. So, Like this, check this out World ELF ~~~


SUPER SHOW 5 SUPER JUNIOR WORLD TOUR IN JAKARTA
MEMORIES OF 2013
JUNE, 1st-2nd
AT MEIS ANCOL
WE SPENT SWEET TIME WITH OUR PRINCE. SUPER JUNIOR
IF YOU WISH FOR IT THEY WILL COME NEXT TO YOU RIGHT